SIMALUNGUN-Dalam rangka menjalin komunikasi dan memperat tali silaturahmi terhadap insan pers, PT Toba Pulp Lestari, Tbk ( TPL ) menggelar araca Media Gathering, di Kota Touris Parapat, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Kabupaten Simalungun, Kamis ( 28/2/10/2021 )
Kegiatan tersebut dihadiri sejumlah Jurnalis dari berbagai media online maupun media cetak dan juga dihadiri langsung Manager Corporate Communication ( Corpcom ) Perusahaan PT Toba Pulp Lestari dan jajarannya
Manager Corporate Communication ( Corpcom ) PT Toba Pulp Lestari, Tbk ( TPL ) mengatakan, bahwa kegiatan media Gathering ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi antara PT Toba Pulp Lestari, Tbk ( TPL ) dengan sejumlah Jurnalis baik media cetak maupun Media online yang ada di Kota Touris Parapat ini.
"Selain itu, Kegiatan media Gathering diharapkan dapat membangun persahabatan, persaudaraan dengan rasa kekeluargaan, " Ujar Norma Hutajulu Manager Corporate Communication ( Corpcom ) PT Toba Pulp Lestari, Tbk ( TPL )
Norma Hutajulu juga mengatakan, momentum ini sangat penting untuk menyamakan persepsi antara perusahaan dengan semua insan media tentang berbagai program yang dimiliki PT Toba Pulp Lestari, Tbk ( TPL ) termasuk kepeduliannya terhadap lingkungan
"Akan tetapi untuk mensukseskan berbagai kegiatan sosial yang dimiliki Perusahaan PT Toba Pulp Lestari tersebut peran mas media juga diharapkan, " Sebut Norma Hutajulu
Lebih lanjut, Manager Corporate Communication ( Corpcom ) PT Toba Pulp Lestari, mengucapkan terimakasih atas kehadiran semua rekan-rekan jurnalis, Semoga dengan kehadiran dan masukan yang disampaikan rekan-rekan mas media dapat bermanfaat bagi kita semua dan semoga, apa yang sudah terjalin selama ini bisa terus berlanjut, " Ujarnya
Sementara itu, Jesron Sihotang Mengwakili para Jurnalis yang hadir berharap agar Perusahaan tetap menjalin kemitraan dengan berbagai pihak di setiap Daerah, " Ujar Jesron Sihotang ( Karmel )